![]() |
|
IPv6 didukung semestinya pada Windows Vista atau versi yang lebih baru. |
![]() |
|
Jika jaringan IPv6 tidak berfungsi, atur semua setelan jaringan ke default pabrik, lalu coba lagi menggunakan . |
Dalam menggunakan lingkungan jaringan IPv6, ikuti prosedur berikutnya untuk menggunakan alamat IPv6.
Sambungkan printer ke jaringan dengan menggunakan kabel jaringan.
Hidupkan printer.
Cetak Network Configuration Report yang akan memeriksa alamat IPv6 (lihat Laporan konfigurasi jaringan pencetakan).
Pilih
> > .Klik
pada panel kiri .Klik
pada jendela .Jendela
akan muncul. Ikuti petunjuk pada jendela.
![]() |
|
Jika printer tidak berfungsi di lingkungan jaringan, aktifkan IPv6. Lihat bagian berikutnya diikuti oleh. |
Tekan tombol ( ) pada panel kontrol.
Tekan
> > .Pilih
, kemudian tekan .Matikan printer, kemudian hidupkan lagi.
Instal ulang driver printer.
Printer ini mendukung alamat IPv6 untuk pencetakan dan pengaturan jaringan.
: Alamat IPv6 lokal yang dikonfigurasi sendiri (Alamat diawali dengan FE80).
: Alamat IPv6 yang dikonfigurasi secara otomatis oleh router jaringan.
: alamat IPv6 yang dikonfigurasi oleh server DHCPv6.
: alamat IPv6 yang dikonfigurasi secara manual oleh pengguna.
Jika memiliki server DHCPv6 di jaringan, Anda dapat menetapkan salah satu pilihan berikut untuk konfigurasi host dinamis default.
Tekan tombol ( ) pada panel kontrol.
Tekan
> > .Tekan
untuk memilih nilai diperlukan yang Anda inginkan.: Selalu gunakan DHCPv6, apa pun permintaan router.
: Jangan sekali-kali menggunakan DHCPv6, apapun permintaan router.
: Gunakan DHCPv6 saja jika diminta oleh router.
![]() |
|
Untuk model yang tidak mempunyai layar tampilan pada panel kontrol, pertama kali Anda harus mengakses menggunakan alamat IPv4 lalu ikuti prosedur dibawah untuk dapat menggunakan IPv6. |
Jalankan browser web, seperti Internet Explorer, dari Windows. Masukkan alamat IP printer (http://xxx.xxx.xxx.xxx) di dalam ruas alamat, lalu tekan tombol Enter atau klik
.Jika ini kali pertama Anda masuk
, Anda harus log-in sebagai administrator. Ketik ID dan password default dibawah.ID:
Password:
Jika jendela
terbuka, pindahkan kursor mouse ke pada bilah menu atas, lalu klik .Klik
pada panel kiri situs web.Periksa kotak cek
untuk mengaktifkan IPv6.Centang kotak
. Lalu, kotak teks diaktifkan.Masukkan alamat lengkap (misalnya: 3FFE:10:88:194::AAAA. “A” adalah heksadesimal 0 hingga 9, A hingga F).
Pilih konfigurasi DHCPv6.
Klik tombol
.Jalankan browser Web, seperti Internet Explorer yang mendukung alamat IPv6 sebagai URL.
Pilih salah satu alamat IPv6 (Laporan Konfigurasi Jaringan (lihat Laporan konfigurasi jaringan pencetakan).
, , , ) dariMasukkan alamat IPv6 (misalnya: http://[FE80::215:99FF:FE66:7701]).
![]() |
|
Alamat harus diapit tanda kurung “[ ]”. |